Dalam proses pemberitahuan atau informasi rekrut anggota TKPSDA yaitu melalui media online atau surat kabar tapi prakteknya berbeda yaitu langsung di tawarin ke organisasi atau NGO
Ketua Badak Banten Kab. Tangerang Didi Rosadi menyoroti hal ini karena ada keganjalan soal rekrut anggota TKPSDA 3Ci Karena tebang pilih calon anggita TKPSDA periode 2024 - 2029 karena tiba - tiba di daftarkan dan langsung di terima oleh Ketua TKPSDA 3Ci dan ada salah satu calon anggota suruh hadir dan sudah di verifikasi dengan persyaratan lengkap dan kelembagaan nya aktif malah tidak di terima yaitu P3A Banyu Ki Jabar Renged diantaranya
Didi Rosadi Ketua DPD Badak Banten Kab Tangerang menyayangkan hal karena akan menimbulkan Permasalahan ( konflik) diantara calon anggota TKPSDA 3 Ci Dan juga di BBWS 3Ci banyak pegawai yang sudah purna ( pensiun ) masih di pakai oleh BBWS 3Ci di beberapa Bidang dan Satker ini bukti bahwa BBWS 3Ci tebang pilih juga Karena ini tidak dapat memberikan kesempatan kepada arang lain yang masih muda dan produktif
Sedangkan Anggota TKPSDA 3Ci banyak dari unsur pemerintah setiap kegiatan sidang pleno TKPSDA 3Ci jarang yang hadir harusnya Anggita unsur pemerintah yang suka tidak hadir yang di coret yang sudah di gaji oleh negara
"Maka dengan hal ini kami bersama Petani dan mahasiswa akan melakukan aksi berpendapat di muka umum terkait Daerah Irigasi ( DI ) Cidurian yang sudah bertahun - tahun tidak di perbaiki karena kelalaian dan ketidak pedulian dari Balai Besar Wilayah Sungai Cidurian Ciujung Cidanau dan Terkait rekrut calon anggota TKPSDA 3Ci serta hal lainya terkait Program P3A dan bangunan bendung serta situ yang ada di wilayah Provinsi Banten,"tegasnya
Saat di konfirmas Ajid Ketua P3A Banyu Ki Jabar Renged memenarkan bahwa P3A nya telah di verifikasi oleh Panitia TKPSDA 3 Ci yaitu oleh Pak Paino Pak Mulyadi dan Ibu Dora tetapi kami di coret tidak masuk dalam SK Ketua TKPSDA 3Ci yaitu Pak Wiel . Ada apa ini ( tegasnya )
"Maka kami akan melakukan aksi demo bersama Badak Banten dan para mahasiswa untuk membuka mata telinga BBWS 3CI supaya tidak tebang pilih dan DI Cidurian untuk segera di rehabilitasi agar air sampai ke petak sawah areal persawahan kami karena ini penyebab alih fungsi lahan dan gagal panen di wilayah kami," tegasnya.(Heru)